Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2020

MENGENAL ANAK DIDIK DI PUNCAK NGADAS

  MENGENAL ANAK DIDIK DI PUNCAK NGADAS Semakin menjauh semakin dingin, perjalanan ke Ngadas seperti itulah bahasannya, salah satu desa di kecamatan Poncokusumo kabupaten Malang. Desa tersebut menjadi salah satu jalur Bromo yang sering dilewati oleh banyak wisatawan. Menilik SDN 2 Ngadas yang memiliki aksesibilitas lebih rendah dari pada SDN 1 Ngadas, dibalik hal tersebut SDN 2 Ngadas memiliki pemandangan yang lebih cantik. Dua belas Laskar Dewantara GEMAPEDIA Universitas Negeri Malang setiap sabtu melaksanakan pengabdian ke SDN 2 Ngadas. Petrus, kepala sekolah SDN 2 Ngadas, mengatakan bahwa siswa SDN 2 Ngadas sangat memerlukan relawan akademisi, hal tersebut berkaitan dengan keterampilan siswa yang tergolong masih rendah. “Diharapkan kedepannya dengan keterampilan bahasa Inggris siswa SDN 2 Ngadas yang meningkat, akan mampu mendongkrak potensi desa Ngadas juga”, tambah Petrus. Ketua rombongan GEMAPEDIA yang melakukan pengabdian di SDN 2 Ngadas, Alfan, mengaku memilih SDN 2 Ngadas sebag

OPEN RECRUITMENT Laskar Dewantara Batch VIII

Hai mahasiswa dan mahasiswi Universitas Negeri Malang!  Buat kalian yang memiliki jiwa sosial tinggi, dan memiliki kepedulian dengan pendidikan yang ada di Indonesia khususnya di Malang Raya.  Yuk segera join aja di Open Recruitment LD Batch VIII Gerakan Mahasiswa Peduli Pendidikan (GEMAPEDIA). Jangan lupa catat persyaratanya dan tanggal-tanggal pentingnya ya, Biar makin seru juga jangan lupa pasang twibon ya... Untuk persyartan pendaftaran bisa klik disini:  Persyaratan Pendaftaran Untuk tata cara twibon Klik disini :  Twibon